Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Raditya Dika Ingin Keluar dari Zona Nyaman

Kompas.com - 22/11/2015, 20:15 WIB
Tri Susanto Setiawan

Penulis


JAKARTA, KOMPAS.com -- Komedian, dan artis peran Raditya Dika (30) mengaku ingin keluar dari zona nyaman sebagai penulis dengan berfokus ke dunia perfilman Tanah Air.

"Itu kan buku-buka saya. Itu menjadi ciri saya. Film adalah tempat saya keluar dari zona nyaman," kata Radit.

Karena itu, sejak membintangi sebuah produksi layar lebar hingga akhirnya menjadi sutradara beberapa film, Radit merasa bangga akan dukungan yang didapatnya.

"Saya di-support orang-orang terdekat. Saya diberikan kebebasan mengeluarkan ide-ide kreatif yang ada di kepala saya," kata dia.

Keahlian Radit dalam menulis pun menjadi modal dirinya untuk membuat sebuah skenario film. Tak jarang, beberapa buku yang ditulisnya kini diangkat menjadi sebuah film.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com