Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

PandawaXKurawa 1 Ep10: Dendam Membara Narasoma kepada Pandu Dewanata

Kompas.com - 04/05/2018, 07:04 WIB
Wisnu Nugroho

Penulis

Motion FM/Arie Dagienkz Sandiwara Radio dari kisah Mahabrata berjudul "Asal Muasal Pandawa & Kurawa" Season 1, Episode 10.

Dendam Narasoma kepada Pandu Dewanata begitu membara. Dendam itu tidak lagi ada hubungannya dengan Dewi Kunti yang sedang diperebutkan.

Ini soal gengsi Narasoma yang ingin mengalahkan Pandu Dewanata. Narasoma bahkan mempertaruhkan adiknya, Dewi Madrim kepada Pandu jika ia kalah dari Pandu Dewanata.

Tanpa berlama-lama, Narasoma langsung mengeluarkan jurus andalannya, jurus canda bairawa.

Baca juga : Audio Wayang PandawaXKurawa Hadir di Kompas.com, 23 April 2018

Jurus itu adalah jurus memanggil raksasa ganas pemangsa manusia dan sangat sulit dibunuh.

Jika raksasa itu terluka dan meneteskan darah dan tetesan darah tersebut menimpa benda apapun, benda itu akan menjadi raksasa.

Berhasilkah Pandu Dewanata mengalahkan Narasoma dengan jurusnya itu?

Wayang Pandawa Kurawa Wayang Pandawa Kurawa

Cast Episode 10:

- Pandu Dewanata: Fahmi Dinarsa

- Destarastra: Fajar Syandi Adam

- Yamawidura: Vitogama

- Dewi Kuntinalibrata: Miund

- Raden Narasoma: Raesaka Yunus

- Narator: Artasya Sudirman

- Script: Arie Dagienkz                  

- Mixing: Denny Widianto

- Gunungan: Anto Nugroho

Terima kasih sudah mengikuti kisah PandawaXKurawa ini. Bagikan ke teman-teman kamu, jika kamu suka kisah wayang asal muasal Pandawa dan Kurawa dalam bentuk audio ini. 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.



Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com