Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Gita Sinaga, Artis Langganan FTV hingga Jadi YouTuber

Kompas.com - 29/08/2022, 13:50 WIB
Revi C. Rantung,
Novianti Setuningsih

Tim Redaksi

JAKARTA, KOMPAS.com - Nama Gita Sinaga sudah tidak asing lagi di Tanah Air, karena wajahnya kerap wara-wiri di layar kaca.

Gita Sinaga semakin dikenal berkat kemampuan aktingnya hingga membintangi beberapa judul sinetron hingga FTV populer.

Berikut profil Gita Sinaga.

Perjalanan Karier

Gita Sinaga merupakan wanita kelahiran Semarang, 8 Februari 1989.

Sebelum memulai kariernya di dunia hiburan, Gita Sinaga pernah membintangi sebuah iklan minuman.

Dalam iklan sekitar tahun 2000 tersebut, Gita dipasangkan dengan Dhea Annisa.

Baca juga: Cerita Gita Sinaga Pernah Tertimpa Masalah sampai Saldo ATM Menipis Drastis

Kemudian, di perjalanan kariernya, wanita berdarah Batak ini juga sempat menjuarai ajang Supermama Seleb Show yang ditayangkan di Indosiar.

Kariernya kian melejit setelah membintangi beberapa judul FTV.

Bahkan, tak tanggung-tanggung, Gita Sinaga sudah membintangi puluhan judul FTV.

Filmografi

FTV:

  • Cinta Tak Bersyarat
  • Finding Nino
  • 14 Hari Anak Band atau Pak Guru?
  • Setelah Mati Suri
  • Tragedi Lamaran
  • Pelukis Cinta (2013)
  • Mendadak Sakti (2013)
  • Teror Di Ruko Tua (2014)
  • Klinik 72 (2014)
  • Siluman: Perseturuan 2 Harimau (2014)
  • Siluman: 9 Nyawa Kucing Hitam (2014)
  • Siluman: Ratu Ular Putih (2014)
  • Misteri Siluman Pencuri (2014)
  • Teror Rumah Tua (2014)
  • Siluman: Pembalasan Putri Duyung (2014)
  • Pesta Lajang Berujung Maut (2014)
  • Ada Bumbu Cinta Di Meja Kita (2014)
  • Wanita-Wanita Yang Dikhianati
  • Mahar Membawa Bencana (2014)
  • Toko Kr.Amat: Cangkir Firasat (2014)
  • Teror Fans Fanatik (2014)
  • Karma Anak Durhaka (2014)
  • Cintaku Tertinggal Di Kuta
  • Sepatu Pisang Cindelaila
  • Wanita-Wanita Yang Dikhianati
  • Azab Agency Artis Yang Culas (2015)
  • Wajah Rusak Demi Anak Durhaka (2015)
  • Odong-Odong Misterius (2015)
  • Buku Harian Monalisa (2015)
  • Tafsir Mimpi: Gigi Patah (2015)
  • Akibat Pergaulan Bebas Gadis Panggilan
  • Bukan Cinderella Biasa (2015)
  • Kuabaikan Ibuku Demi Ambisiku (2015)
  • Menikah Tanpa Restu Ibu
  • Ibu Yang Tak Mau Menyerah (2016)
  • Ampunan di Bulan Suci (2016)
  • Takkan Kutangisi Takdirku (2016)
  • Aku Menikahi Seorang Lelaki Pemalas (2016)
  • Awal Pernikahan Yang Penuh Cobaan (2016)
  • Keluarga Berkah Setelah Istriku Berhijab (2016)
  • Suami Yang Malu Punya Istri Dari Kampung (2016)
  • Aku Takut Bercerai (2017)
  • Nayla, Anak Yang Terbuang (2017)
  • Istriku Gila Penampilan (2017)
  • Akibat Salah Paham Rumah Tanggaku Hancur (2017)
  • Bosku Mantan Pacar Istriku (2017)
  • Kupertahankan Rumah Tanggaku Demi Anak Anakku (2017)
  • Dokter Tampan Lupa Ibu (2017)
  • Kisah Nyata Spesial Ramadan: Berkah Memelihara Anak Yatim (2017)
  • Suamiku Tak Bermodal (2017)
  • Bosku Mantan Pacar Istriku (2017)
  • Cinta Suamiku Ternyata Palsu (2017)
  • Salahku Meninggalkan Istri Yang Setia (2017)
  • Adikku Menjadi Duri Di Pernikahanku (2017)
  • Rahasia Suamiku Dan Mantan Istrinya (2017)
  • Buah Keikhlasan Tukang Bangunan (2017)
  • Suami Yang Terjepit Diantara Istri Dan Ibu (2017)
  • Kuasa Ilahi: Pengepul Barang Bekas Licik (2017)
  • Anakku Dibenci Suamiku (2017)
  • Istri Yang Ikhlas Mengabdi Pada Suami (2017)
  • Mengapa Suamiku Membenciku (2017)
  • Seribu Kisah: Gagal Menikah Karena Ibu
  • Aku Di Tinggal Suamiku Karena Lumpuh (2018)
  • Berkah Tukang Baju Keliling (2018)
  • Kubiarkan Harga Diriku Terinjak Demi Kedua Anakku (2018)
  • Seorang Istri Yang Hanya Ingin Dicintai (2018)
  • Suamiku Direbut Pengasuh Anakku (2018)
  • Pernikahanku Dengan Guru Ngaji Membawa Berkah (2018)
  • Suamiku Pemakan Riba (2018)
  • Hidup Menderita Karena Makan Uang Anak Yatim (2018)
  • Parsel Kedaluwarsa Pembawa Petaka (2018)
  • Tukang Kurma Berhati Mulia (2018)
  • Istri Yang Terlahir Kembali (2018)
  • Pengorbananku Tak Dihargai Istriku Dan Keluarganya (2018)
  • Tukang Gali Sumur Penemu Harta Karun Yang Jujur (2018)
  • Suami Yang Selalu Menyakiti Istri (2018)
  • Suamiku Meminangku Demi Modal Nikah Lagi (2019)
  • Aku Dipaksa Menafkahi Suamiku Sendiri (2019)
  • Waktu Miskin Sayang Keluarga, Ketika Kaya Lupa Dunia (2019)
  • Istriku Nyaris Menghancurkan Rumah Tanggaku (2019) sebagai Sarah
  • Siapa Sebenarnya Orang Ketiga Dalam Pernikahanku? (2019)
  • Tiga Kali Menjanda Karena Keserakahan Wanita Yang Melahirkanku (2019)
  • Tawakal Ibuku Membuka Pintu Cahaya Untukku (2019)
  • Anugerah Dari Anak Tiri Yang Kubenci (2019)
  • Aku Dimanfaatkan Suamiku Yang Manipulatif (2019)
  • Aku Terjebak Dalam Trauma Pada Mantan Suamiku (2019)
  • Aku Mohon Jangan Ambil Suamiku (2019)
  • Apa Salah Aku Meninggalkan Suami Yang Berkhianat? (2019)
  • Di Depan Takut Istri, Di Belakang Menipu Istri (2019)
  • Wanita Penjual Kecambah Yang Berkorban Demi Kesembuhan Suaminya (2019)
  • Kisah Petani Sawi Yang Pernah Hidup Sengsara (2019)
  • Aku Ditinggalkan Karena Tak Dikaruniai Keturunan (2019)
  • Haruskah Aku Pasrah Saat Suamiku Ingin Menikah Lagi (2019)
  • Tukang Rajut Keliling Yang Membanggakan Keluarga (2019)
  • Aku Istri Sekaligus Orang Ketiga (2019)
  • Istri Mana Yang Rela Suaminya Punya Orang Ketiga (2019)
  • Saat Jadi Pacar Baik, Saat Jadi Suami Berubah (2019)
  • Keluargaku Hancur Karena Suamiku Tak Bisa Menerima Kenyataan (2019)
  • Bukan Salahku Menjadi Istri Kedua Lagi (2019)
  • Istri Memang Dibawah, Tapi Bukan Berarti Bisa Diperlakukan Sesuka Hati (2019)
  • Aku Hanya Ingin Satu-Satunya Jadi Istrimu Bukan Yang Pertama (2020)
  • Aku Menikah Lagi Agar Anakku Bahagia Bukan Menderita (2020)
  • Bagi Suamiku Aku Tak Lebih Dari Asisten Rumah Tangga (2020)
  • Aku Menikah Karena Ibadah, Tapi Tetap Didzalimi (2020)
  • Tangisan Istri Mengurangi Rezeki Suami (2020)
  • Aku Tak Tega Melihat Suamiku Mempermainkan Wanita Lain (2020)
  • Aku Terjepit Antara Anak Dan Suami Keduaku (2020)
  • Aku Istrimu Tapi Diperlakukan Layaknya Pembantu Maduku (2020)
  • Akibat Mempermainkan Pernikahan, Rumah Tanggaku Berantakan (2020)
  • Keluargaku Dan Keluarga Suamiku Gak Pernah Akur, Rumah Tanggaku Pun Hancur (2020)
  • Ego Tinggi Yang Akhirnya Menghancurkan Pernikahanku (2020)
  • Masa-Masa Covid Mengajarkan Suamiku Arti Pernikahan Sebenarnya (2020)
  • Aku Wanita Baik Yang Menjadi Wanita Kedua (2020)
  • Haruskan Aku Relakan Suamiku Pergi Demi Anak Kandungnya? (2020)
  • Menikahi Duda Membuatku Terancam Jadi Janda (2020)
  • Rumah Tanggaku Bagaikan Etalase Dan Aku Adalah Istri Yang Hanya Jadi Pajangan (2020)
  • Satu Suami Mendua, Dua Istri Terluka (2020)
  • Aku Dianggap Mesin Pencari Uang Oleh Suamiku (2020)
  • Aku Tertipu Mulut Manis Suamiku (2020)
  • Aku Tak Ingin Ayahmu Jadi Ayahku (2021)
  • Kebahagiaan Pernikahanku Hanya Sesaat (2021)
  • Suamiku Tak Pernah Jujur, Rumah Tanggaku Babak Belur (2021)
  • Ambisi Yang Menghancurkan Pernikahan (2021)
  • Gosip Penghancur Rumah Tanggaku (2021)
  • Apa Aku Dinikahi Karena Cinta Atau Harta? (2021)
  • Pernikahan Bayangan (2021)
  • Suamiku Yang Bermain Api, Tapi Aku Yang Terbakar (2021)
  • Suamiku Tak Sanggup Untuk Setia Pada Satu Wanita (2021)
  • Istri Sah Diabaikan, Mantan Pacar Dinafikan (2021)
  • Pernikahan Yang Kudambakan Malah Berbuah Kutukan (2021)
  • Kesuksesan Menjerumuskan Suamiku Ke Jalan Yang Salah (2021)
  • Suamiku Mendua Ketika Aku Berjuang Untuk Kesembuhannya (2021)
  • Menangis Tanpa Henti Karena Pernikahan Yang Tak Direstui (2021)
  • Demi Selamatkan Pernikahanku, Aku Minta Bantuan Kekasih Suamiku (2022)
  • Bagaimana Seorang Istri Harus Memilih Antara Dikhianati Atau Dimadu (2022)
  • Kepercayaan Yang Disalahgunakan Suamiku Menghancurkan Rumah Tanggaku (2022)
  • Berharap Setia, Tapi Derita Yang Kudapat (2022)
  • Pernikahanku Bagai Beli Kucing Dalam Karung (2022)
  • Cinta Pertama Suamiku Menghancurkan Rumah Tanggaku (2022)
  • Aku Tak Ingin Menjadi Janda, Dia Pun Tak Ingin Menjadi Istri (2022)

Baca juga: Buat Konten Trading, Gita Sinaga Awalnya Juga Hampir Terjebak

Sinetron:

  • Gadis
  • Karena Cinta
  • Hikmah
  • Taubat
  • Pink
  • Pacar Pilihan
  • Buku Harian Baim
  • Si Kriwil
  • Istri Istri Suamiku
  • Memeluk Bulan
  • Kun Fayakun
  • Malaikat Tak Bersayap
  • Rahasia Hidup
  • Menembus Mata Bathin The Series
  • Firasat
  • Doaku
  • Jodoh Wasiat Bapak 2
  • Panggilan

Film:

  • Misteri Hantu Selular
  • Gevangenis

Diskografi

Single:

  • “Sayang Bilang Sayang” - 2010
  • “Semesta Yang Sama” feat Uap Widya - 2022

Baca juga: Buat Konten Trading, Gita Sinaga: Awalnya karena Aku Dengar Kebohongan

Kehidupan pribadi

Lalu, bagaimana dengan kehidupan asmara Gita Sinaga?

Berembus kabar bahwa wanita berusia 33 tahun ini menjalin asmara dengan artis peran Habibi Hood.

Sebelumnya, Gita Sinaga juga pernah dikabarkan dekat dengan beberapa selebritas tanah air, mulai dari Gading Marten hingga Mahesa Gibran.

Insiden

Gita Sinaga sempat menjadi bahan perbincangan karena salah satu konten YouTube yang dibuatnya.

Saat itu, Gita Sinaga membicarakan perihal sisi gelap trading Binary Option dengan Ichal Muhammad.

Baca juga: Keisengan Gita Sinaga yang Berbuah Lagu Semesta yang Sama

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.



Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com