Krisna Mukti Dituduh Menelantarkan Rumah Tangga dan Memfitnah
Unoviana Kartika
Kompas.com - 21/05/2015, 15:42 WIB
Istri artis peran Krisna Mukti, Devi Nurmayanti, melaporkan suaminya atas tuduhan penelantaran dalam rumah tangga. Tak hanya itu, ia juga melaporkan Krisna dan manajernya, Astrid, atas tuduhan fitnah dan pencemaran nama baik.