Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Tentukan Pilihanmu
0 hari menuju
Pemilu 2024

Di Yunani, Angelina Jolie Dikerubuti Anak-anak Pengungsi

Kompas.com - 17/03/2016, 07:03 WIB
EditorKistyarini
KOMPAS.com -  Angelina Jolie mengunjungi pelabuhan Piraeus, Yunani, Rabu (16/3/2016), untuk menemui pengungsi asal Timur Tengah.

Ribuan pengungsi dari negeri-negeri yang dilanda perang itu berebut mendekati aktris Hollywood yang menjadi utusan khusus badan PBB urusan pengungsi, UNHCR.

Mereka mencari posisi terbaik untuk memotret dengan ponsel atau bahkan mendekati atau berbicara dengan sang bintang.

Istri aktor Brad Pitt itu tampak menyalami dan memeluk anak-anak yang mendekatinya, sepeti dilaporkan greekreporter.com.

Salah satu pemandangan paling menyentuh adalah ketika Jolie berbicara dengan seorang anak lelaki.

"Saya ke sini untuk mendengar semuanya-setiap keluarga, seperti dirimu yang merupakan kasus khusus. Kami akan mencari jalan keluar," kata Jolie kepada bocah itu.

Dari pelabuhan Piraeus, Jolie mengunjungi tempat penampungan pengungsi di Elaionas. Di  situ dia juga menemui beberapa keluarga pengungsi.

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Kompas.com. Mari bergabung di Grup Telegram "Kompas.com News Update", caranya klik link https://t.me/kompascomupdate, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Sumber Dailymail
Video rekomendasi
Video lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+


Rekomendasi untuk anda
27th

Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!

Syarat & Ketentuan
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

Lengkapi Profil
Lengkapi Profil

Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.

Bagikan artikel ini melalui
Oke
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+