Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Kompas.com - 12/09/2022, 14:08 WIB
Melvina Tionardus,
Andika Aditia

Tim Redaksi

JAKARTA, KOMPAS.com - Girl group LE SSERAFIM aslinya terdiri dari enam member. Namun agensi HYBE dan Source Music memutus kontrak Kim Garam dari grup per 20 Juli 2022 karena tudingan tindakan bullying semasa sekolah yang muncul dari berbagai pihak.

Maka itu kini grup yang debut pada 2 Mei 2022 ini tinggal beranggotakan Sakura, Chaewon, Yunjin, Kazuha, dan Eunchae. 

Diskografi

  • Fearless (2022, mini album)
  • "The World Is My Oyster"
  • "Fearless"
  • "Blue Flame"
  • "The Great Mermaid"
  • "Sour Grapes"

Media sosial

  • Situs resmi: le-sserafim.com
  • Weverse: LE SSERAFIM
  • Instagram: @le_sserafim
  • YouTube: LE SSERAFIM
  • Facebook: LE SSERAFIM
  • Twitter: @IM_LESSERAFIM, @le_sserafim, @le_sserafim_jp
  • VLive: LE SSERAFIM
  • Weibo: LE SSERAFIM
  • Tiktok: @le_sserafim
  • Nama fandom: FEARNOT

Biodata member

Member sekaligus leader LE SSERAFIM, Chaewon. Member sekaligus leader LE SSERAFIM, Chaewon.

Chaewon

Nama lengkap: Kim Chaewon

Nama dalam Inggris: Anna Kim

Lahir: Seoul, 1 Agustus 2000

Posisi: leader, vocalist

Instagram: @_chaechae_1

Latar belakang:

Chaewon adalah anak aktris teater Korea Selatan, Lee Ran Hee. Lulusan Hanlim Multi Art School ini punya satu kakak perempuan.

Chaewon adalah mantan personel IZ*ONE dan dulunya menjalani trainee di Woolim Entertainment selama 11 bulan sebelum pindah ke Source Music.

 

Member LE SSERAFIM asal Jepang, Sakura. Member LE SSERAFIM asal Jepang, Sakura.

Sakura

Nama lengkap: Miyawaki Sakura

Lahir: Kagoshima, Jepang, 19 Maret 1998

Posisi: vocalist 

Instagram: @39saku_chan

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com