Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Daftar Konser dan Festival Musik di Bulan November 2022

Kompas.com - 01/11/2022, 17:58 WIB
Melvina Tionardus,
Andika Aditia

Tim Redaksi

JAKARTA, KOMPAS.com - Menuju pengujung akhir tahun, konser dan festival musik di Indonesia semakin ramai digelar.

Setelah beberapa waktu diumumkan, kini bulan November telah tiba, Berikut daftar konser dan festival musik yang akan berlangsung pada November 2022.

Joyland Festival

  • Jadwal: 4-6 November 2022
  • Tempat: Lapangan Softball GBK, Senayan, Jakarta Pusat
  • Tiket: www.joylandfest.com

- 1 day pass

General

Early entry (sebelum jam 3 sore): Rp 525.000

Reguler: Rp 625.000

Group 4 tickets

Early entry (sebelum jam 3 sore): Rp 1.800.000 Reguler: Rp 2.000.000

- 3 day pass

General

Early entry (sebelum jam 3 sore): Rp 1.050.000 Reguler: Rp 1.400.000

Pekan Gembira Ria

  • Jadwal: 4-6 November 2022
  • Tempat: Gambir EXPO PRJ Kemayoran
  • Tiket: loket.com / Gotix

- Early Book 3 Day Pass Rp 150.000

- Presale Day 1 / 2 / 3 Rp 75.000

- Normal Day 1 / 2 / 3 Rp 100.000

- Presale 3 Day Pass Rp 175.000

- Day 1 + 3 Rp 150.000

- Day 2 + 3 Rp 150.000

NCT127 2nd Tour NEO CITY : JAKARTA – THE LINK

  • Jadwal: 4-5 November 2022
  • Tempat: Indonesia Convention Exhibition (ICE), BSD
  • Tiket: blibli.com

- Cat 1A-1B dan 1C-1D (standing) Rp 2.970.000

- Cat 2 (seating) Rp 2.640.000

- Cat 3A-3B (standing) Rp 1.815.000

- Cat 4 (seating) Rp 1.595.000

- Cat 5A-5B (seating) Rp 1.045.000

MLTR Back On The Road special performance Ari Lasso

  • Jadwal: 6 November 2022 pukul 20.00
  • Tempat: Sleman City Hall, Yogyakarta
  • Tiket: tiket.com

- Super VVIP (Numbered Seating) Rp.1.800.000

- Diamond (Numbered Seating) Rp.1.300.000

- Festival (Standing) Rp.450.000

MLTR Back On The Road - The Last Asia Show

  • Jadwal: 8 November 2022 pukul 19.30
  • Tempat: The Kasablanka Hall, Kasablanka, Jakarta Selatan
  • Tiket: www.mltrindonesia2022.com

- Diamond (seat number) Rp 2.100.000

- Gold (free seating) Rp 1.250.000

- Silver (standing) Rp 650.000

LANY a November to remember

- General Rp 1,4 juta.

- Rose Gang (dengan sound check) Rp 2,3 juta.

- Diamond Club (sound check & foto bareng) Rp 3,9 juta.

Let's Love Indonesia We All Are One Kpop Concert

  • Jadwal: 10-12 November 2022
  • Tempat: Stadion Madya GBK, Jakarta Pusat
  • Tiket: tiket.com

- Red Rp2.301.000

- Green Rp1.770.000

- Tribune Violet Rp1.416.000

- Yellow Rp1.180.000

- Tribune pink Rp 896.800

- Blue Rp 472.000

- Tribune Brown Rp 401.200

FOSFEN Music Festival

- Pre-Sale 1 Day 1 Rp 150.000

- Pre-Sale 1 Day 2 Rp 150.000

- Pre-Sale 1 (2 Days Pass) Rp 250.000

Stray Kids MANIAC in Jakarta

  • Jadwal: 12-13 November 2022
  • Tempat: Beach City International Stadium, Jakarta Utara
  • Tiket: mecimashop.com / tiket.com

- Green A, B Rp 1,4 juta

- Yellow B Rp 2 juta

- Yellow A Rp 2,5 juta

- Blue A, B Rp 2,7 juta

- Pink A, B, C, D Rp 3 juta

GudFest

  • Jadwal: 18-20 November 2022
  • Tempat: GBK Area, Jakarta Pusat
  • Tiket: tiket.com

- Day 1 Normal Rp 965.000

- Day 2 Normal Rp 965.000

- Day 3 Presale 2 Rp 695.000

- Day 3 Presale 3 Rp 833.000

- Day 3 Normal Rp 965.000

Soundrenaline

  • Jadwal: 26-27 November 2022
  • Tempat: Allianz Eco Park, Ancol
  • Tiket: tokopedia.com

- Early Bird Rp 588.000 (2 Day Pass)

- Presale Early Entry Before 1 PM Rp 888.000 (2 Day Pass)

- Presale Normal Rp 1.188.000 (2 Day Pass)

- Daily Ticket Day 1 Rp 988.000

- Daily Ticket Day 2 Rp 988.000

- VIP Cabbana Maximal 5 Persons Rp 1.888.000 (2 Day Pass & Exclude Ticket)

Keshi Hell/Heaven

- Tribune A, B Rp 800 ribu

- Ultimate Keshi VIP Experience Rp 2,6 juta

- Keshi VIP Soundcheck Experience Rp 1,8 juta

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com