Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Kompas.com - 22/09/2023, 19:18 WIB
Akbar Akeyla Daniswara,
Tri Susanto Setiawan

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Anugerah Musik Indonesia (AMI) Awards akan kembali menggelar ajang baru pada 2023 ini.

AMI Awards 2023 akan mengusung tema “Merayakan Perbedaan” dan bakal digelar pada 8 November 2023 mendatang di JIEXPO Kemayoran, Jakarta Pusat.

Sejak awal diselenggarakannya penghargaan tersebut pada 1997 lalu, AMI Awards telah memiliki total 56 kategori di dalamnya.

Baca juga: Daftar Lengkap Nominasi AMI Awards 2023

Di tahun ini sendiri, AMI Awards juga bakal menambahkan 6 kategori baru ke dalam ajang penghargaan musik tersebut, menjadikan total sebanyak 62 kategori.

Untuk lebih lengkapnya, berikut merupakan seluruh kategori AMI Awards yang telah diketahui sejauh ini.

Umum

  • Album Terbaik-Terbaik
  • Karya Produksi Terbaik-Terbaik
  • Pendatang Baru Terbaik-Terbaik 

Pop

  • Artis Solo Wanita Pop Terbaik 
  • Artis Solo Pria Pop Terbaik 
  • Duo/Grup/Vokal Grup/Kolaborasi Pop Terbaik
  • Pencipta Lagu Pop Terbaik 
  • Produser/Penata Musik Pop Terbaik 
  • Album Pop Terbaik 

Rock

  • Artis Solo Pria/Wanita Rock/Instrumentalia Rock Terbaik 
  • Duo/Grup/Grup Vokal/Kolaborasi Rock Terbaik 
  • Album Rock Terbaik 

Jazz

  • Artis Jazz Vokal Terbaik 
  • Artis Jazz Instrumentalia Terbaik 
  • Album Jazz Terbaik

Soul/R&B

  • Artis Solo Pria/Wanita Soul/R&B Terbaik 
  • Duo/Grup/Grup Vokal/Kolaborasi Soul/R&B Terbaik 

Dangdut

  • Artis Solo Pria/Wanita Dangdut Terbaik
  • Artis Solo Pria/Wanita Dangdut Kontemporer Terbaik
  • Duo/Grup/Kolaborasi Dangdut/Dangdut Kontemporer Terbaik
  • Artis Solo Pria/Wanita/Grup/Kolaborasi Dangdut Elektro Terbaik
  • Pencipta Lagu Dangdut/Dangdut Kontemporer Terbaik
  • Penata Musik Dangdut/Dangdut Kontemporer Terbaik

Lagu Anak

  • Artis Solo Laki-laki/Perempuan Anak-anak Terbaik
  • Duo/Group/Kolaborasi Anak-anak Terbaik
  • Pencipta Lagu Anak-anak Terbaik
  • Penata Musik Lagu Anak-anak Terbaik

R&B Kontemporer

  • Artis Solo Pria/Wanita R&B Kontemporer Terbaik 
  • Duo/Grup/Kolaborasi R&B Kontemporer Terbaik 

Rap/Hip-hop

  • Artis Solo Pria/Wanita Rap/Hip-hop Terbaik 
  • Duo/Grup/Kolaborasi Rap/Hip-hop Terbaik 

Metal

  • Artis Solo Pria/Wanita/Grup/Kolaborasi Metal Terbaik 
  • Album Metal Terbaik 

Urban

  • Artis Solo Pria/Wanita Urban Terbaik 
  • Duo/Grup/Grup Vokal/Kolaborasi Urban Terbaik 

Alternatif

  • Artis Solo Pria/Wanita Alternatif Terbaik 
  • Duo/Grup/Grup Vokal/Kolaborasi Alternatif Terbaik 

Karya Produksi

  • Karya Produksi Keroncong/Keroncong Kontemporer/Langgam/Stambul Terbaik 
  • Karya Produksi Metal/Hardcore Terbaik 
  • Karya Produksi Progressive Terbaik 
  • Karya Produksi Rap/Hip-hop Terbaik 
  • Karya Produksi Reggae/Ska/Rocksteady Terbaik 
  • Karya Produksi Dance/Electronic Dance Terbaik 
  • Karya Produksi Kolaborasi Terbaik 
  • Karya Produksi Original Soundtrack Terbaik 
  • Karya Produksi Grup Vokal Terbaik 
  • Karya Produksi Lagu Berbahasa Daerah Terbaik 
  • Karya Produksi Lagu Berlirik Spiritual Islami Terbaik 
  • Karya Produksi Lagu Berlirik Spiritual Nasrani Terbaik
  • Karya Produksi Instrumentalia Terbaik 
  • Karya Produksi Folk/Country/Balada Terbaik 
  • Karya Produksi World Music Terbaik
  • Karya Produksi Aransemen Ulang Terbaik 

Teknis

  • Produser Rekaman Terbaik 
  • Grafis Desain Album Terbaik 
  • Tim Produksi Suara Terbaik 

Selain ke-56 kategori tersebut, AMI Awards 2023 juga sempat menambahkan 6 kategori di penghargaan tahun ini, yang meliputi:

  • Artis solo pria/wanita/grup/kolaborasi koplo terbaik.
  • Artis solo pria/wanita/grup/kolaborasi melayu terbaik.
  • Karya Orkestral Terbaik
  • Album Film Scoring Terbaik
  • Album Musical Terbaik
  • Album Alternatif Terbaik
Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.



Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com
atau