Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Anak Kedua Dude Harlino di Luar Dugaan

"Saya sama Icha (Alyssa Soebandono) menjalani sesuai kemampuan kami. Sebenarnya kehamilan kedua juga kan di luar bayangan kami," ujar Dude di RSIA Kemang Medical Care, Ampera Raya, Jakarta Selatan, Selasa (2/8/2017).

Menurut Dude, rencananya ia dan Icha akan memberikan adik kepada Muhammad Dirgantara Ariendra Harlino setelah berusia dua tahun.

"Bayangan kami di atas dua tahun setelah Rendra lahir. Tapi, Allah memberikan lebih cepat, kalau nanti dikasih lagi Alhamdulillah. Yang jelas tidak menunda dan tidak membatasi, saya sealamiah mungkin aja," kata Dude.

Anak kedua Dude dan Icha yang bernama Malik Mahendra Harlino lahir melalui operasi caesar. Malik lahir di RSIA Kemang Medical Care pukuil 06.10 WIB, dengan berat badan 3 kilogram dan panjang 48 centimenter.

https://entertainment.kompas.com/read/2017/08/02/215231410/anak-kedua-dude-harlino-di-luar-dugaan

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke