Pada 18 Juli pukul 10.30 pagi waktu Korea Selatan, di KOSDAQ (Korea Securities Dealers Automated Quotation), saham YG Entertainment dihargai 26.700 won atau setara dengan Rp 316.460.
Angka itu menunjukkan penurunan sekitar 3,09 persen dari hari sebelumnya. Mereka juga mencapai harga terendah tahun lalu ketika harga saham turun menjadi 25.750 won atau Rp 305.086 pada awal hari perdagangan.
Ia dicurigai membawa perempuan dari sebuah perusahaan hiburan dewasa bersama mereka dalam perjalanan ke Eropa pada Oktober tahun itu.
Pendiri YG Entertainment itu sebelumnya mengundurkan diri dari posisinya di agensi pada Juni 2019, tak lama setelah leader iKON, Kim Hanbin alias B.I hengkang karena dugaan penyalahgunaan narkoba.
https://entertainment.kompas.com/read/2019/07/18/163404710/saham-yg-entertainment-merosot-tajam-usai-yang-hyun-suk-jadi-tersangka