Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Profil dan Biodata Kiki Amalia

JAKARTA, KOMPAS.com - Kiki Amalia adalah aktris dan DJ asal Indonesia.

Kiki telah membintangi berbagai sinetron, FTV, dan film sejak tahun 1999.

Biodata:

  • Nama lengkap: Kiki Amalia
  • Nama lain: DJ Kiam
  • Lahir: Jakarta, 26 November 1981
  • Pendidikan: D3 Business Management London School of Public Relations

Perjalanan karier

Kiki Amalia awalnya menjadi model majalah FHM.

Ia kemudian menjadi bintang iklan televisi.

Debut akting dijalaninya tahun 1999.

Filmografi

Sinetron:

  • Anak Ajaib (1999)
  • Putri Duyung (2002)
  • Legenda Misteri (2003)
  • Wewe Gombel (2004)
  • Hidayah (2005-2007)
  • Putri (2007)
  • Rahaasia Ilahi (2007)
  • Inayah (2009)
  • Kembalinya Raden Kian Santang (2021)
  • Panggilan (2022)

FTV:

  • Misteri Dua Dunia: Memburu Mustika Sakti (2005)
  • Azab (berbagai seri)
  • Pintu Berkah (berbagai seri)
  • Kisah Nyata
  • Ratapan Buah Hati

Film:

  • Rantai Bumi (2006)
  • Mas Suka Masukin Aja (2008)
  • Tragedi Penerbangan 574 (2012)

Kehidupan pribadi

Kiki menikah dengan pemain sepak bola Markus Horison pada 2010 dan hanya bertahan dua tahun pernikahannya.

Pada 27 November 2022, Kiki menikah untuk kedua kalinya dengan pengusaha Agung Nugraha.

https://entertainment.kompas.com/read/2022/11/28/123844866/profil-dan-biodata-kiki-amalia

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke