Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Skuat Timnas Jepang versi Captain Tsubasa

JAKARTA, KOMPAS.com - Captain Tsubasa sudah menjadi kebanggaan masyarakat Jepang jika membicarakan anime bertema sepak bola. Pasalnya anime ini begitu legendaris dan mendunia.

Captain Tsubasa juga punya skuat timnas Jepang versi mereka sendiri.

Siapa sajakah nama-namanya?

Ini adalah timnas Jepang versi Piala Dunia 2006 di Captain Tsubasa.

  • Pelatih: Zico
  • Penjaga gawang:

- Seigo Narazaki

- Yoichi Doi

- Yoshikatsu Kawaguchi

  • Bek:

- Teruyuki Moniwa

- Yuichi Komano

- Tsuneyasu Miyamoto

- Koji Nakata

- Alessandro Santos

- Keisuke Tsuboi

- Akira Kaji

- Yuji Nakazawa

  • Tengah: 

- Yasuhito Endo

- Hidetoshi Nakata

- Mitsuo Ogasawara

- Shunsuke Nakamura

- Takashi Fukunishi

- Junichi Inamoto

- Shinji Ono

- Tsubasa Ozora

  • Depan: 

- Naohiro Takahara 

- Seiichiro Maki

- Atsushi Yanagisawa

- Masashi Oguro

- Keiji Tamada

https://entertainment.kompas.com/read/2022/12/06/193640366/skuat-timnas-jepang-versi-captain-tsubasa

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke