Menurut vokalis bernama lengkap Tantri Syalindri Ichlasari tersebut, lagu ini merupakan upaya KotaK untuk membangkitkan industri lagu anak yang belakangan semakin tenggelam keberadaanya Indonesia.
"Anak-anak kecil sekarang bawain lagunya kurang pas seperti cinta-cintaan. Lewat lagu ini, kami ingin sebagai pengajak (lagu anak-anak)," kata Tantri
Karena alasan itulah, "Jagalah Bumi" sengaja memakai lirik yang mudah dipahami oleh anak-anak. "Musiknya easy listening, distorsinya enggak terlalu banyak, dan liriknya mudah dicerna anak," kata Tantri.
Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.