Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

5 Drama Korea Bertema Zombie yang Harus Ditonton

Kompas.com - 10/08/2022, 15:26 WIB
Cynthia Lova,
Kistyarini

Tim Redaksi

Ia kemudian melakukan perjalanan ke kota Muji untuk menangkap sang pembunuh.

Sesampainya di sana, Lee Hwa Sun dikejutkan dengan para warga yang berubah menjadi mutan setelah menghirup asap gelap misterius.

Ia mencoba bertahan hidup dan menyelamatkan para warga, sambil mengejar pembunuh suaminya.

4. Sweet Home (2020)

Ada juga Sweet Home yang juga bertema zombie walaupun tak menggambarkan keseluruhannya.

Drama tersebut mengisahkan tentang penyewa apartemen yang bertahan hidup saat infeksi berbahaya menyebar.

Karena wabah tersebut, sebagaian dari mereka berubah menjadi monster pembunuh berkekuatan super.

Berkat akting para pemeran yang mumpuni dan penyuntingan yang sempurna, Sweet Home menjadi serial yang layak ditonton.

5. Kingdom (2019)

Drama Korea serial Kingdom yang tayang di NetflixNetflix Drama Korea serial Kingdom yang tayang di Netflix
Kingdom menyuguhkan kisah yang realistis meskipun dibalut dengan cerita tentang wabah zombie yang melanda seluruh kerajaan pada zaman era Joseon.

Mulanya, wabah zombie muncul lantaran tumbuhan pembangkit yang digunakan untuk membangkitkan kembali Raja yang telah meninggal.

Pengeran harus melindungi dan menyelamatkan rakyatnya dari wabah mematikan itu.

 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com