Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Nama-nama Lightstick Grup Kpop, dari NCT hingga BTS

Kompas.com - 27/09/2022, 15:55 WIB
Firda Janati,
Kistyarini

Tim Redaksi

Lightstick berbentuk bulat dengan simbol X dan T di bagian atas, serta tombol TXT di bagian gagangnya.

Lightstick tersebut disambut dengan suka cita oleh MOA (penggemar TXT), terlebih mereka beranggapan bentuk lightstick TXT cantik.

8. SEVENTEEN - CARATbong

CARAT adalah nama fandom SEVENTEEN, sedangkan bong adalah lightstick itu sendiri dalam Bahasa Korea.

CARATbong memiliki warna soft yakni rose quartz dan serenity yang sesuai dengan warna khas SEVENTEEN.

Di dalamnya, terdapat berlian berkilauan yang melambangkan karier SEVENTEEN akan terus bersinar dengan ditemani oleh CARAT yang selalu mendukung.

9. aespa - Seubong/SBONG

Seubong atau SBong, lightstick aespaSM Global Shop Seubong atau SBong, lightstick aespa
Pada 1 Juli 2022, SM Entertainment mengumumkan akan mengeluarkan lightstick resmi untuk grup aespa.

Bentuk lightstick aespa sangat simpel, dominan berwarna putih, mulai dari gagang sampai logo aespa di bagian atas.

Sementara di sisi bawah juga terdapat logo aespa.

10. iKON - KONBAT

KONBAT, lightstick iKONWeverse Shop KONBAT, lightstick iKON
Lightstick iKON ini mempunyai bentuk yang unik mirip alat pemukul bisbol.

Lightstick iKON yang diberi nama KONBAT sebenarnya berwarna orange jika lampu dimatikan.

Namun ketika menyala, lightstick tersebut berubah menjadi merah.

Nama KONBAT sendiri berasal dari "iKON" dan "bat" yang berarti pemukul olahraga bisbol.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com
atau