Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Usir Aspri Hotman Paris di Acara Pernikahannya, Anak: Ngapain Gue Kasih Mereka Panggung

Kompas.com - 25/03/2025, 06:33 WIB
Tri Susanto Setiawan

Editor

Namun, konsep ini juga kerap menuai kontroversi, seperti yang disinggung oleh Fritz Hutapea baru-baru ini.

Sebelumnya, Hotman Paris juga pernah terlibat perseteruan dengan mantan asistennya yang berujung pada konflik dengan pengacara Razman Arief Nasution.

Selain itu, gaya hidup dan interaksi Hotman dengan para asprinya juga beberapa kali mendapat sorotan publik.

Hotman Paris kerap membuat konten bersama para asprinya, termasuk joget bareng, yang sempat menuai kritik karena dinilai kurang sesuai dengan kode etik profesi sebagai pengacara.

Pada tahun 2022, Hotman Paris bahkan sempat diadukan ke Perhimpunan Advokat Indonesia (Peradi) oleh pengacara Hotma Sitompul, yang saat itu tengah berselisih dengannya.

Aduan ini berujung pada sanksi skorsing selama tiga bulan dari Peradi, yang akhirnya memicu perseteruan antara Hotman Paris dan Ketua Umum Peradi, Otto Hasibuan.

Puncaknya, Hotman Paris memutuskan untuk mundur dari organisasi advokat Peradi dan mendirikan organisasi advokat tandingan sebagai bentuk perlawanan terhadap keputusan tersebut.

Artikel ini telah ditayangkan di Kompas.com dengan judul "Anak Hotman Paris Usir Asisten Pribadi Ayahnya di Acara Keluarga, Singgung Cari Muka"

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com
atau