Asal Status Jelas, Joy Tobing Persilakan Suaminya Kembali ke Istri Pertama
Irfan Maullana
Kompas.com - 01/08/2013, 08:51 WIB
Penyanyi jebolan Indonesian Idol, Joy Tobing, mengaku tak masalah bila suaminya, Daniel Sinambela, kembali ke pelukan istri pertamanya. Asalkan, status pernikahannya jelas.