Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Acha Septriasa: Anakku Tumbuh ke Atas, Bukan ke Samping

Kompas.com - 11/09/2018, 11:42 WIB
Andika Aditia,
Kistyarini

Tim Redaksi

JAKARTA, KOMPAS.com - Artis peran Acha Septriasa masih memberikan air susu ibu (ASI) kepada putrinya, Bridgia Kalina Kharisma.

"Masih ASI, jadi dia menjelang setahun dia masih ASI terus," ucap Acha Septriasa saat ditemui di kawasan Mampang, Jakarta Selatan, Senin (10/9/2018).

Tak hanya itu, Acha juga mengakui bahwa ia mulai memberi makanan kepada anaknya yang akan memasuki usia satu tahun.

"Dia sudah mulai dikasih makanan-makanan yang sehat, sudah mulai dimakan dan dia makannya enggak susah," kata Acha.

Acha menambahkan anaknya agak sulit menambah berat badan karena sangat aktif bergerak.

"Alhamdulillah baik tapi karena gerakannya agak aktif jadi dia kelihatannya 'kok udah makan banyak masih aja kurus sih Nak," ucap Acha.

"Dia tumbuhnya ke atas bukan ke samping," tambah Acha sambil tertawa.

Baca juga: Acha Septriasa Dapat Izin Tinggal Permanen di Australia

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Kompas.com. Mari bergabung di Grup Telegram "Kompas.com News Update", caranya klik link https://t.me/kompascomupdate, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Video rekomendasi
Video lainnya


Rekomendasi untuk anda
28th

Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!

Syarat & Ketentuan
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

Lengkapi Profil
Lengkapi Profil

Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.

Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com