Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Aura Kasih Sempat Bingung dan Takut Saat Harus Melahirkan Lebih Cepat

Kompas.com - 19/06/2019, 12:43 WIB
Andi Muttya Keteng Pangerang

Editor

JAKARTA, KOMPAS.com - Penyanyi Aura Kasih membagikan sepenggal kisah 'menegangkan' ketika ia akan melahirkan anak pertamanya pada Minggu (16/6/2019).

Lewat akun Instagram-nya, @aurakasih, pelantun "Mari Bercinta" itu mengaku sempat bingung dan takut karena harus bersalin lebih awal dari prediksi.

"Mau cerita sedikit, persalinan ku d jadwalkan july awal... nah pas check rutin ke RS . d liat air ketuban sudah sedikit, dan ternyata sudah pembukaan 1. mau ga mau dokter suggest untuk jadwal melahirkan 1 hari setelah kedatangan kita ke RS . bingung, dan takut...," tulis Aura seperti dikutip Kompas.com, Rabu (19/6/2019).

Sebab, ketika itu, Aura dan suaminya Eryck Amaral hanya berdua pada mulanya. Belum lagi persiapan mereka menyambut anak pertama belum selesai 100 persen.

Baca juga: Sebelumnya Ditutupi Stiker, Aura Kasih Akhirnya Pajang Foto Anak Pertamanya

"Dari peralatan baby, bahkan semuanya ... kebayang kan, saat itu cuma kita ber2 di RS.. bru pulang mudik lebaran pula ..," tulisnya.

Beruntung, ada sejumlah sahabat yang membantu Aura dan Eryck kemudian. Dari mulai mengurus kamar inap, membeli sejumlah keperluan selama di rumah sakit, hingga hal kecil seperti dekor kamar.

"ALLHAMDULILLAH, TUHAN selalu kasih solusi... banyak sahabat2 yang membantu, bener2 tenang banget.. semua keperluan d support... duh ALLHAMDULILLAH priceless bgt .. makasih semuanya," tulis Aura.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 

mau cerita sedikit, persalinan ku d jadwalkan july awal... nah pas check rutin ke RS . d liat air ketuban sudah sedikit, dan ternyata sudah pembukaan 1. mau ga mau dokter suggest untuk jadwal melahirkan 1 hari setelah kedatangan kita ke RS . bingung, dan takut... karena kita belum prepare 100 persen... dari peralatan baby, bahkan semuanya ... kebayang kan, saat itu cuma kita ber2 di RS.. bru pulang mudik lebaran pula .. tapi ALLHAMDULILLAH, TUHAN selalu kasih solusi... banyak sahabat2 yang membantu, dari mulai bantu urus kamar, bantu beli2 keperluan selama di RS . dari hal kecil, decor kamar kita @goballoons.id ???????? di bantu @mommytime.id @listianawatisetio @erasoekamto @dellarae.29 dan keluarga . bener2 tenang banget.. semua keperluan d support... duh ALLHAMDULILLAH priceless bgt .. makasih semuanya ????. ( anyway itu foto baby nya lagi videocall- an sama grandma nya di brazil) ????????????????

A post shared by spongebob (@aurakasih) on Jun 18, 2019 at 6:27pm PDT

Baca juga: Aura Kasih Jelaskan Penyebab Melahirkan Lebih Cepat dari Perkiraan

 

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Kompas.com. Mari bergabung di Grup Telegram "Kompas.com News Update", caranya klik link https://t.me/kompascomupdate, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Video rekomendasi
Video lainnya


Rekomendasi untuk anda
28th

Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!

Syarat & Ketentuan
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

Lengkapi Profil
Lengkapi Profil

Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.

Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com