Pada 2016, Jaehyun lulus dari School of Performing Arts Seoul (SOPA).
Jaehyun awalnya audisi SM Entertainment pada 2012 karena ingin menjadi rapper.
Ia debut bersama sub unit NCT U pada April 2016. Kemudian, debut lagi dalam sub unit NCT 127 pada Juli 2016.
Jaehyun juga merambah dunia akting dan drama debutnya, Dear. M resmi tayang pada Juli 2022.
Baca juga: Nama 23 Member NCT
Baca juga: Dear M Ditunda Tanpa Batas Waktu, Jaehyun NCT Kini dalam Pembicaraan Bintangi Drama Baru
Nama lahir Jaehyun diubah karena tidak ada kata Hanja yang sesuai dengan Hangul "hyun".
Orang Korea biasanya memang memiliki nama yang ditulis dalam karakter Hanja.
Hanja adalah karakter bahasa Mandarin yang diadaptasi oleh Korea untuk menjadi Hangul.
Oleh karena itu, neneknya merasa nama Jaehyun kurang pas dan diubah.
Kemudian, Jaehyun tergabung dalam geng idol 97 Line bersama Jungkook BTS, Cha Eunwoo ASTRO, Yugyeom dan BamBam GOT7, serta Mingyu SEVENTEEN.
Baca juga: Jungkook, Cha Eunwoo, Jaehyun, dan Mingyu Nongkrong di Itaewon, Agensi Minta Maaf
Di masa pandemi April 2020, Jaehyun bersama Jungkook, Cha Eunwoo, dan Mingyu kedapatan nongkrong di restoran dan tempat hiburan di Itaewon. Padahal, saat itu sedang ada peraturan social distancing.
Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!
Syarat & KetentuanPeriksa kembali dan lengkapi data dirimu.
Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.
Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.