Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

"3 Dara" Bawa Adipati Dolken Menyelami Perasaan Perempuan

Kompas.com - 22/09/2015, 16:39 WIB
Thalia Shelyndra Wendranirsa

Penulis


JAKARTA, KOMPAS.com -- Artis peran Adipati Dolken mengaku lebih menghargai dan memahami perasaan wanita seutuhnya setelah ia memainkan karakter seorang pria kemayu, Jay, dalam film 3 Dara.

"Jadi harus lebih menghargai perasaan perempuan dan gimana caranya mengerti. Yang pasti bertanya-tanya sama perempuan sih. Mereka mau apa, apa yang mereka rasain," kata Adipati dalam jumpa pers film 3 Dara di XXI Djakarta Theater, Thamrin, Jakarta Pusat, Senin (21/9/2015).

Pemahaman mengenai perasaan wanita didapatnya ketika mendalami karakter Jay yang kemayu itu. "Yang pasti cukup berat ya harus mengubah gerakan, perasaan juga, dan akhirnya melihat saja perempuan mau apa. Karena kan harus memahami perempuan seperti apa,"

Baginya, bagian tersulit saat ia harus menangis seperti perempuan dalam film yang akan rilis pada 23 September mendatang. "Yang nangis salah satunya. Terus saat sudah mulai merasakan seperti perempuan, sudah mulai merasa feminin," ujarnya.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Selamat, Kamu Pembaca Terpilih!
Nikmati gratis akses Kompas.com+ selama 3 hari.

Mengapa bergabung dengan membership Kompas.com+?

  • Baca semua berita tanpa iklan
  • Baca artikel tanpa pindah halaman
  • Akses lebih cepat
  • Akses membership dari berbagai platform
Pilihan Tepat!
Kami siap antarkan berita premium, teraktual tanpa iklan.
Masuk untuk aktivasi
atau
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com
atau