Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

6 Hal Menarik dalam Konser Monokrom TULUS

Kompas.com - 07/02/2019, 07:30 WIB
Andika Aditia,
Andi Muttya Keteng Pangerang

Tim Redaksi

Sebagai bentuk kedekatan dengan para penggemar, Tulus menyajikan panggung yang memberinya akses untuk bisa mengelilingi area konser.

Hal itu Tulus lakukan agar bisa menyapa dan berinteraksi lebih dekat dengan sekitar empat ribu lebih penonton yang hadir.

6. Mengajak keluarga

Sebagai bentuk terima kasih sekaligus apresiasi, Tulus turut serta mengajak keluarganya, mulai dari orangtua hingga saudara kandungnya untuk menyaksikan konser tersebut.

Tulus juga turut melibatkan Riri Muktamar, kakak kandungnya yang merupakan produser dari ketiga album milik Tulus.

Baca juga: Tulus: Tak pernah Terpikir Bisa Seperti Ini

 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com
atau