Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Empat Rumah Produksi Hollywood Curi Perhatian Lewat Trailer Jagoannya

Kompas.com - 06/02/2018, 21:19 WIB
Tri Susanto Setiawan

Penulis

Film episode keenam aksi spionase itu rencananya akan diputar di seluruh dunia pada 27 Juli 2018.

[Baca juga : Mission: Impossible-Fallout, Ethan Hunt Kembali Hadapi Solomon Lane]

4. Solo: A Star Wars Story
Film spin-off Star Wars, Solo: A Star Wars Story, garapan rumah produksi Lucasfilm juga merilis trailer perdana.

Cerita film arahan sutradara Ron Howard itu akan mengisahkan tentang Han Solo muda, yang diperankan oleh aktor Alden Ehrenreich sebelum bergabung dengan pasukan rebellion.

Adegan dibuka dengan suguhan interior pesawat legendaris Millenium Falcon dan aksi kejar-kejaran antara Han bersama Kira (Emilia Clarke) dengan pasukan imperial pasca runtuhnya republik.

Dijelaskan dalam latar suara, Han melakukan penipuan sejak usia 10 tahun. Han kemudian dikeluarkan dari akademi lantaran punya pemikiran sendiri. Misinya hanya satu, yakni menjadi pilit terbaik di galaksi.

Bersama sahabatnya, Chewbacca (Joonas Suotamo), Han bergabung menjadi awak Millenium Falcon milik Beckett (Woody Harrelson).

Merujuk ke trailer tersebut, film Solo: A Star Wars Story akan diputar di jaringan gedung bioskop mulai Mei 2018.

[Baca juga : Bersatunya Han Solo dan Millenium Falcon dalam Solo: A Star Wars Story]

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com